JAKARTA, KOMPAS.TV - Roy Suryo, penggugat ijazah Jokowi, mendatangi Komisi III dan X DPR RI untuk mengajukan permohonan audiensi untuk membahas ijazah Jokowi dan Wapres Gibran Rakabuming Raka. <br /> <br />Roy Suryo C.S. telah menyerahkan surat ke Gedung DPR RI untuk mengajukan permohonan audiensi atau rapat dengar pendapat umum terkait polemik ijazah. <br /> <br />Materi pertama menyangkut temuan dugaan ijazah Jokowi yang telah dituangkan dalam buku Jokowi's White Paper. <br /> <br />Sementara, menyangkut Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, pihaknya akan menyampaikan persoalan menyangkut ijazah SMA yang tengah digugat secara perdata ke Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. <br /> <br />Baca Juga Alasan Roy Suryo CS Datangi DPR Ajukan Audiensi Soal Ijazah Jokowi dan Gibran | SAPA MALAM di https://www.kompas.tv/nasional/616777/alasan-roy-suryo-cs-datangi-dpr-ajukan-audiensi-soal-ijazah-jokowi-dan-gibran-sapa-malam <br /> <br />#ijazahjokowi #gibranrakabuming #roysuryo #ijazahpalsu <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/616832/roy-suryo-ajukan-audiensi-di-dpr-bahas-polemik-ijazah-jokowi-dan-wapres-gibran-sapa-pagi
